Subscribe Channel Youtube Beda Tube
Seringkali kita menyebut bandwith itu adalah "kecepatan internet" atau "kecepatan download" kita. Untuk mempermudah pemahaman maka sah - sah saja walaupun sebenarnya hal itu agak kurang pas karena sebenarnya bandwith adalah besarnya paket data yang dikirimkan dari sebuah server ke client dalam satuan waktu tertentu.Sebagai contoh :

Besarnya bandwith download = 5Kbps atau 5Kb/s

Berarti dalam 1 second server dapat mengirimkan paket data sebesar 5 Kilobyte

Jadi, berapa lama waktu yang dibutuhkan untuk mendownload sebuah file, bisa dilihat dari besarnya ukuran file yang didownload dibagi besarnya rata rata bandwith download kita.

Kemudian yang perlu diperhatikan juga adalah huruf pada satuan paket data, karena 1b dengan 1B adalah berbeda.

b = byte

B = bit

1b = 1/8 B atau 1B = 8b

jadi jika kecepatan download kita adalah 2Mbps maka dalam satuan MBps adalah :

2.000.000 bps/8 = 250000Bps atau 250KBps

Sekian dulu infonya
Semoga membantu

Post a Comment

 
Top