Subscribe Channel Youtube Beda Tube
Setiap mahluk hidup selalu hampir pasti memberikan respon reaksi terhadap perubahan gelap terang cahaya atau sinar matahari atau cahaya tiruan. Periode gelap terang merangsang proses pematangan organ reproduksi dan oviposisi atau peletakan telur. Dengan melihat sifat alami tersebut, maka bisa dimanipulasi untuk meningkatkan produksi telur. Intensitas cahaya merangsang pelepasan dan peningkatan suplai FSH( follicle stimulating hormone ) yang pada gilirannya nanti, melalui aktivitas ovary mengakibatkan terjadinya ovulasi atau pengeluaran sel telur dan oviposisi peletakkan telur sebelum keluar.

Paparan cahaya yang terlalu berlebih, sehingga ayam bertelur lebih awal akan berakibatbentuk bobot telur yang berukuran kecil dan lama produksi telur akan berjalan singkat. Jika sebaliknya maka bentuk dan bobot telur akan berukuran besar. Oleh karenanya, penting untuk dapat mengatur cahaya sehingga ayam atau bebek itik dara tersebut memulai peneluran pada periode perkembangannya yang sesuai dan dengan demikian ukuran telur yang di hasilkan sesuai dengan permintaan pasar.

Ada berbagai macam metode, meskipun kelihatan berlainan tapi sebenarnya tujuannya sama. Dengan di kandangkan pada satu areal kandang tertentu, memudahkan untuk menyusun strategi pemeliharaan dan mudah dalam control, cahaya, kelembaban, temper....

File lengkap klik di sini
 
Top